Lorenzo Perkasa, Rossi tak Berdaya Lagi

jpnn.com - LE MANS- Sesi latihan bebas pemungkas balapan MotoGP seri Le Mans menjadi milik Jorge Lorenzo. Pembalap Movistar Yamaha itu tampil sebagai yang tercepat setelah membukukan waktu satu menit 32,647 detik di Sirkuit Le Mans, Sabtu (16/5).
Namun, hasil berbeda dibukukan sang rekan setim Valentino Rossi. Pembalap berjuluk The Doctor tersebut lagi-lagi harus menuai hasil buruk setelah hanya duduk di posisi kesepuluh.
Pemilik tujuh gelar juara dunia kelas premier itu hanya mampu membukukan waktu satu menit 33.782 detik. Sebelumnya, Rossi juga terlempar dari lima besar pada latihan pertama dan kedua. (jos/jpnn)
Hasil latihan bebas ketiga MotoGP Le Mans:
1. Jorge Lorenzo (Movistar Yamaha) 1m 32.647s
2. Andrea Iannone (Ducati) 1m 33.018s
3. Cal Crutchlow (LCR Honda) 1m 33.126s
4. Andrea Dovizioso (Ducati) 1m 33.176s
LE MANS- Sesi latihan bebas pemungkas balapan MotoGP seri Le Mans menjadi milik Jorge Lorenzo. Pembalap Movistar Yamaha itu tampil sebagai yang tercepat
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat