Lorenzo Tak Mau Coret Stoner
Rabu, 22 Agustus 2012 – 07:07 WIB
INDIANAPOLIS - MotoGP musim 2012 menyisakan tujuh balapan lagi. Seperti diprediksi sebelumnya, hanya tiga pembalap yang bertarung menuju gelar juara, yaitu juara bertahan Casey Stoner beserta rekan setimnya di Repsol Honda Dani Pedrosa, dan Jorge Lorenzo (Yamaha). Kini, persaingan mengerucut hingga mengedepankan dua nama, Lorenzo dan Pedrosa. Meski begitu, Lorenzo tak mau langsung mencoret Stoner dari daftar lawan potensial yang bisa tiba-tiba mengudeta posisinya di puncak klasemen sementara. Dia yakin Stoner bisa segera pulih, dan di saat itu pembalap Australia itu sekaligus membuat keadaan persaingan bisa berubah.
Hasil MotoGP Indianapolis pekan lalu memberikan poin maksimal pada Pedrosa. Kondisi itu membuat dia hanya tertinggal 18 poin dari Lorenzo. Lorenzo yang berada di Indinapolis jadi runner-up, tetap di puncak dengan 225 poin.
Baca Juga:
Stoner yang hanya menempati posisi kieempat di Indianapolis, sedikit tersisih dari persaingan. Bukan cuma karena selisih poinnya dari Lorenzo yang kini mencapai 39 poin, tapi juga kondisi fisiknya yang tengah berada dalam masalah. Kesulitan yang didapatkannya di Indianapolis membuktikan bahwa Stoner harus segera pulih untuk kembali berjuang di persaingan yang kian ketat.
Baca Juga:
INDIANAPOLIS - MotoGP musim 2012 menyisakan tujuh balapan lagi. Seperti diprediksi sebelumnya, hanya tiga pembalap yang bertarung menuju gelar juara,
BERITA TERKAIT
- Dukung Pertamina Eco Run Fest 2024, PertaLife Insurance Berikan Proteksi untuk Pelari
- Skuad Thailand di Piala AFF 2024, 4 Nama Kondang Absen
- Daftar Harga Tiket Indonesia Masters 2025, Mulai Rp 90 Ribu
- Michelle Elizabeth Surjaputra Resmi Pimpin FTI DKI Jakarta 2024-2028
- Piala AFF 2024, Timnas Indonesia tidak Berkandang di SUGBK
- Menpora Dito Lepas Peserta SSEAYP ke-48, Ini Pesan yang Disampaikan!