Lorenzo Turun di Laguna Seca?
Selasa, 16 Juli 2013 – 06:17 WIB

Lorenzo Turun di Laguna Seca?
Pendapat Rossi itu didasarkan pada aksi hebat Lorenzo di MotoGP Belanda. Padahal, saat itu Lorenzo tengah mengalami cedera pada bahu kirinya yang didapat akibat kecelakaan di sesi latihan. Cedera kali ini didapat di Sirkuit Sachsenring akhir pekan lalu, yang berujung pada cedera di lokasi yang sama.
Kecelakaan di Sachsenring membuat pelat yang dipasang di tulang selangka (collarbone) kirinya bengkok. Dia membutuhkan operasi tambahan untuk memperbaikinya. Karena itu, Lorenzo absen di MotoGP Jerman.
"Awalnya memang menakutkan, tapi yang terjadi di pikiran setelah beberapa hari adalah tak terlalu buruk dan kenapa tidak (membalap)? Mungkin saja saya salah," tambah Rossi.
Sementara, Marc Marquez dan Cal Crutchlow ada di pihak yang pesimistis. Menurut dua pembalap tersebut, Lorenzo harus bersikap lebih dewasa menghadapi cedera yang tengah menderanya. Sebab, jika dipaksakan, bukan tak mungkin malah akan terjadi hal yang lebih buruk lagi.
SACHSENRING - Kepastian Jorge Lorenzo untuk absen atau bahkan tampil di balapan MotoGP Laguna Seca yang berlangsung akhir pekan ini masih menjadi
BERITA TERKAIT
- Persib vs PSS: Situasi Bak Bumi dan Langit, Bojan Hodak Enggan Gegabah
- Sudirman Cup 2025: Gloria Siap Berbagi Tanggung Jawab dengan Jojo
- MotoGP Spanyol 2025: Momen Bagnaia 'Memukul' Marquez?
- Al Ghazali Percaya Diri Seven Speed Motorsport Siap Bersaing di Ajang Drifting 2025
- 76 Indonesian Downhill Season 2025 Makin Menantang, Seri Perdana Digelar di Ternadi Bike Park
- Pukul Arema FC, Madura United Menjauh dari Zona Merah Liga 1