Los Merengues Simpan Tenaga
Sabtu, 02 Maret 2013 – 13:01 WIB

Los Merengues Simpan Tenaga
Bagi Real, setelah mengamankan tiket final Copa del Rey, Liga Champions adalah target berikutnya. Los Merengues bahkan mengeplot Liga Champions sebagai target utama karena ambisi meraih titel kesepuluh. Itu berbeda dengan Primera Division. Real tidak terlalu bersemangat seiring sudah tertinggal 16 poin (52-68) dari Barca.
Baca Juga:
Beberapa media Spanyol menulis bahwa Mourinho bakal merotasi mayoritas starter timnya yang menang di Nou Camp empat hari lalu. Angel di Maria sudah pasti tidak turun karena skors kartu merah lawan Deportivo La Coruna pekan lalu (23/2).
Sedangkan Xabi Alonso, Sami Khedira, Mesut Oezil, Gonzalo Higuain, Fabio Coentrao, sampai Cristiano Ronaldo juga rentan diistirahatkan. Dalam sesi latihan kemarin, mereka hanya melakukan peregangan otot di bawah arahan asisten pelatih Rui Faria.
Sedangkan para pemain yang di-drill langsung oleh Mourinho terdiri dari na nama-nama seperti Pepe, Michael Essien, Luka Modric, Kaka, Karim Benzema, Marcelo, dan Ricardo Carvalho. Ada indikasi The Special One " julukan Mourinho " bakal melakukan eksperimen seiring memangil dua pemain dari Real Madrid C (dua level di bawah tim utama), Diego Llorente dan Bruno.
MADRID - Hanya dalam rentang waktu lima hari, Real Madrid dan Barcelona harus bertemu dua kali. Setelah di leg kedua semifinal Copa del Rey di Nou
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025