Lotus Kerahkan Semua Strategi Pertahankan Kimi
Minggu, 21 Juli 2013 – 20:27 WIB

Lotus Kerahkan Semua Strategi Pertahankan Kimi
LONDON- Ambisi Red Bull membajak Kimi Raikkonen membuat Lotus keteteran. Sebab, Red Bull terus saja melontarkan ambisinya memboyong Kimi untuk mengisi kursi kosong yang ditinggalkan Mark Webber. “Kami akan melakukan semua strategi untuk mempertahankan Kimi di musim mendatang. Sudah jelas bahwa Lotus merupakan tim yang harus dipertimbangkan. Saya tahu ada banyak spekulasi mengenai masa depan Kimi,” terang Boullier seperti dilansir laman GP Update, Minggu (21/7).
Lotus pun harus pontang-panting mencari cara untuk mempertahankan pembalap terbaiknya tersebut. Sebab, Kimi memang menjadi pembalap yang paling diandalkan untuk merebut gelar juara dunia. Saat ini, Kimi nangkring di posisi ketiga klasemen sementara.
Baca Juga:
Bos Lotus, Eric Boullier mengatakan, pihaknya akan mengerahkan semua cara agar Kimi tak hengkang ke tim lain di musim mendatang. Meski sulit, namun Boullier optimistis pembalap asal Finlandia tersebut akan bertahan.
Baca Juga:
LONDON- Ambisi Red Bull membajak Kimi Raikkonen membuat Lotus keteteran. Sebab, Red Bull terus saja melontarkan ambisinya memboyong Kimi untuk mengisi
BERITA TERKAIT
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United