Lowongan Kerja Menarik buat Kaum Perempuan

Mereka yang terpilih menjadi duta bandara, kata Liza, dituntut mampu mengomunikasikan seluk-beluk bandara.
Bukan hanya pelayanan penerbangan, tetapi juga yang ada di dalam bandara tersebut. Misalnya, potensi, sejarah, pertumbuhan jumlah penumpang, dan beberapa aspek lainnya.
Karena itu, duta bandara dituntut cerdas dan berpikir terbuka. Pemilihan duta bandara tersebut kali pertama digelar PT AP I. Langkah itu senada dengan program Kementerian Pariwisata. Yakni, menggunakan duta dalam mempromosikan setiap destinasi. Cara tersebut mampu menarik perhatian pengunjung
Peserta yang lolos seleksi akan diumumkan pada Kamis (19/5). Liza berharap mereka yang terpilih bisa memaksimalkan perannya. Yakni, menjadi duta untuk mempromosikan bandara dan destinasi di sekitar bandara kepada masyarakat. (riq/c20/oni/sep/JPG)
JAKARTA – PT Angkasa Pura (AP) I terus berupaya meningkatkan layanan di bandara. Salah satunya, dengan pemilihan duta bandara di Surabaya. Duta
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Pastikan Dana Haji Aman, Kepala BPKH: Kami Utamakan Transparansi dan Prinsip Syariah
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun