LPDUK Datangkan Red Sparks ke Jakarta, Duet Megawati dan Bukilic Siap Hibur Penonton
Kamis, 06 Februari 2025 – 20:31 WIB

Megawati Hangestri dan Vanja Bukilic saat bermain bersama Daejeon CheongKwanJang Red Sparks di Liga Voli Korea 2025. Foto: Dokumentasi KOVO
Menarik ditunggu gebrakan dari LPDUK yang ingin memberikan tontonan menarik buat penggemar voli di Tanah Air dengan kehadiran Red Sparks.
Sebelum Red Sparks, tim voli putra Jepang yakni Panasonic Panthers kabarnya juga akan mampir ke Indonesia dengan bintang utamanya Yuji Nishida.
Sementara itu, Red Sparks sangat superior dengan Megawati Hangestri dan Vanja Bukilic menjadi yang cukup menonjol. Mereka membantu tim meraih 13 kemenangan beruntun di kompetisi voli Negeri Ginseng.(lpduk/mcr16/jpnn)
LPDUK berniat kembali mendatangkan tim voli putri Red Sparks ke Jakarta pada pertengahan tahun mendatang
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Link Streaming Final Four Proliga 2025: Megawati Cs Siap Menghadapi Popsivo Polwan
- Proliga: Gresik Petrokimia Jumpa Popsivo Polwan, Megawati Hangestri Masih Tanda Tanya
- Klasemen Final Four Proliga 2025 Sektor Putri Seusai Jakarta Pertamina Mengamuk
- Hadirkan Megawati, Gresik Petrokimia Makin Optimistis Raih Target Juara Proliga 2025
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Tonton Teater Imam Bukhari-Sukarno, Megawati Sampaikan Pesan Penting