LPI Jalan Terus
Kamis, 26 Mei 2011 – 07:34 WIB
Arya menegaskan, pemerintah dan masyarakat telah menganggap LPI sebagai masa depan kompetisi profesional Indonesia. Tak cuma mandiri dari sisi pendanaan, kompetisi yang melibatkan sejumlah pelatih, wasit, dan pemain asing ini juga dijamin bersih dan fair.
"Saya hanya minta masyarakat lebih sabar menunggu LPI menjadi kompetisi sesuai dengan yang kita harapkan bersama. Harapan orang terhadap LPI sungguh besar. Padahal, untuk menjadi kompetisi yang sukses di segala aspek, itu butuh proses," katanya. (lin/jpnn/dik)
JAKARTA - Masa depan Liga Primer Indonesia (LPI) belum berakhir. Manajemen LPI berencana tetap menggelar kompetisi tandingan Indonesia Super League
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Daftar 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024, Ada 7 Nama Abroad
- Taklukkan AS Roma 1-0, Napoli Kembali ke Puncak Klasemen Serie A 2024/25
- Hasil Liga Spanyol: Menang 3-0 Atas Leganes, Madrid Naik Posisi 2 Klasemen
- Kevin Diks Menawan, FC Copenhagen Amankan 3 Poin
- Pertamina Eco RunFest 2024 Beri Dampak Positif, Mulai Lingkungan hingga Ekonomi
- Timnas Indonesia Dinilai Janggal Belum Mengumumkan Skuad Piala AFF 2024