LPI Selesaikan Kontrak PSM-Vilour
Kamis, 16 Juni 2011 – 17:21 WIB

LPI Selesaikan Kontrak PSM-Vilour
MAKASSAR - Rencana PSM menggandeng apparel baru, League untuk putaran kedua mendatang tidak semulus yang diharapkan. Hingga saat ini, masalah kontrak PSM dengan sponsor lama, Vilour belum juga rampung. Selain Vilour, PSM juga didukung sponsor dari Inggris, Mitre. Apparel yang menyediakan kostum pertandingan baik tandang dan kandang ini juga akan diupayakan tidak menimbulkan masalah dalam penyelesaiannya.
Oleh karena itu, manajemen PSM memberikan masalah penyelesaian masalah kontrak dengan Vilour agar ditangani konsorsium LPI. Hal ini juga yang telah dilakukan CEO PSM Rully Habibie yang mengundang langsung Vilour ke LPI untuk menyelesaikan masalah tersebut.
"Dengan bergantinya CEO baru, peluang pergantian Vilour sangat besar. Apalagi, Pak Rully sudah mengajak Vilour untuk menyelesaikan dengan baik kontrak tersebut sehingga belakangan hari tidak ada lagi masalah yang muncul," kata Manajer Marketing PSM, Anno Suparno.
Baca Juga:
MAKASSAR - Rencana PSM menggandeng apparel baru, League untuk putaran kedua mendatang tidak semulus yang diharapkan. Hingga saat ini, masalah kontrak
BERITA TERKAIT
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United