LPIS Bebaskan Klub IPL
Senin, 02 April 2012 – 05:20 WIB
JAKARTA - Langkah PSSI kubu La Nyalla Mattalitti yang akan merangkul klub-klub Indonesi Premier League (IPL) ditanggapi oleh kubu PT Liga Prima Indonesia Sportindo (LPIS). Mereka menilai itu adalah domain klub peserta IPL untuk memutuskan.
Head of media comuunication PT LPIS Abi Hasantoso menjelaskan bahwa pihaknya tak akan membatasi 12 klub yang berlaga di IPL. Sebab, posisi LPIS pada kondisi ini tidak untuk mengatur klub, tetapi menjalankan kompetisi.
Baca Juga:
"Itu bukan menjadi wilayah kami untuk memutuskan. Karena itu, klub kami bebaskan dalam hal ini," ucapanya.
Kendati demikian, LPIS cukup yakin jika klub-klub yang saat ini berlaga di IPl tidak akan menerima tawaran dari PSSI. Sebab, dia melihat klub-klub IPL hanya akan mengikuti organisasi yang legalitasnya diakui oleh FIFA.
JAKARTA - Langkah PSSI kubu La Nyalla Mattalitti yang akan merangkul klub-klub Indonesi Premier League (IPL) ditanggapi oleh kubu PT Liga Prima Indonesia
BERITA TERKAIT
- Kabar Irwansyah Hengkang dari Pelatnas Cipayung, Fadil Imran Jawab Begini
- Persib Jamu Borneo FC di Stadion GBLA, Bobotoh Boleh Datang, tetapi
- Gandeng Konsuiltan Manajemen, PBSI di Tangan Fadil Imran Mencoba Terukur dan Transparan
- Pelatih Persib Bojan Hodak Sebut Stadion GBLA Belum Siap Dipakai Melawan Borneo FC
- PB Perpani dan Djarum Foundation Berkolaborasi Jaring Atlet Panahan Terbaik Indonesia
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi: Kevin Diks Terancam Absen, Siapa Penggantinya?