LPS Dorong Masyarakat Disiplin Menabung untuk Kemerdekaan Finansial
Selasa, 12 November 2024 – 06:36 WIB
“Mulailah dari yang kecil, dan buat itu menjadi kebiasaan, sehingga akan membentuk masa depan finansial. Kalian bisa saja tergoda untuk menghabiskan uang demi gaya hidup, tetapi kalau kita punya tujuan finansial yang jelas, kita jadi lebih disiplin,” tutur Theo.(mcr10/jpnn)
Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) mendorong masyarakat memiliki budaya disiplin menabung sebagai kunci kemerdekaan finansial.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Pasutri Pekanbaru Kehilangan Uang Rp 3,2 Miliar di Bank
- Gen Z Perlu Penguatan Literasi Keuangan, Biar Enggak FOMO
- Bank Mandiri Memperkenalkan Livin’ Around the World Kepada Diaspora Indonesia di AS
- Tingkatkan Kenyamanan Bertransaksi, Bank Mandiri Hadirkan Layanan Verifikasi Bank Garansi
- Keluarga dan Masyarakat Ruang Belajar Finansial Terdekat Bagi Siswa
- bank bjb Raih Best Regional Bank dalam Road to CNBC Indonesia Awards 2024