LSI: Kelompok Moderat Cenderung Merapat ke KIB

“Sehingga jika KIB berhasil menambah satu (anggota), jadinya akan tidak cukup lagi. Ini perburuan di akhir jangan sampai ada yang ketinggalan kereta,“ ujar Ardian.
Pada survei yang sama, disebutkan bahwa sejumlah elite partai seperti Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto, Puan Maharani disebut masih perlu untuk mengejar elektabilitas mereka.
Saat ini LSI hanya meletakkan figur Airlangga dan Puan pada posisi calon wakil presiden.
“Jika mereka masih mampu menggerakkan rating, akan bisa mengoptimalkan potensi mereka. Mungkin sekarang masih disebut menjadi Cawapres karena angka (elektabilitas) masih kecil, namun ketika, katakan pada Juni 2023 mereka sudah menjadi calon yang kuat, tidak menutup kemungkinan mereka jadi Capres yang potensial,” tegas Ardian.(fri/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Peta koalisi masih bisa berubah hingga pasangan Capres dan Cwapres resmi terdaftar di KPU. Namun, kelompok moderat cenderung merapat ke KIB.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Prabowo Minta Struktur Komisaris BUMN Dirampingkan, Diisi Profesional
- Jalankan Instruksi Ketum PAN, Eddy Soeparno Bagikan Sembako di 11 Kabupaten/Kota di Jabar
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Wawali Iswar Apresiasi Gerakan Pangan Murah Serentak se-Jateng Digelar di Kota Semarang
- Airlangga Bantah Akan Mundur dari Jabatan Menteri