LSM Asing Penyerang Industri Sawit Nasional Harus Dilawan
Sabtu, 24 Juni 2017 – 15:10 WIB
Alhasil, perekonomian masyarakat di sana, bergerak positif. Demikian pula penyerapan tenaga kerjanya cukup tinggi.
Terkait kampanye hitam, Sri menilainya sebagai tantangan.
Indonesia sebagai penghasil sawit terbesar di dunia membuat kompetitor merasa tak nyaman.
Mau tak mau, mereka melancarkan kampanye negatif, termasuk dengan melibatkan LSM. (jos/jpnn)
Anggota Komisi IV DPR Firman Subagyo mengatakan, lembaga swadaya (LSM) asing yang sering menyerang industri sawit nasional perlu dilawan.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- TSIT dan Apkasindo Memperkenalkan Teknologi Drone Pertanian Canggih di IPOC 2024
- Menko Airlangga Dorong Industri Kelapa Sawit yang Berkelanjutan, Efisien & Kompetitif
- Pemilik Usaha Kecil dan Menengah di Indonesia Minta Lebih Diperhatikan
- Ditunjuk jadi Operator National Dashboard, PT Surveyor Indonesia Berhasil Ekspor HRPO
- Pemerintah Terus Dorong Integrasi Kebijakan Tata Kelola Kelapa Sawit yang Berkelanjutan
- PB HMI Ajak Semua Pihak Waspadai Keberadaan LSM Asing di Indonesia