LSM Sweeping Penampungan TKI
Minggu, 30 Desember 2012 – 01:46 WIB
Dari pantauan Batam Pos, situasi di wilayah tersebut memang tergolong sepi. Dalam papan nama perusahaan yang berada di depan ruko tersebut, tampak bertuliskan Nomor : KEP.94/MEN/IV/2008. Selain itu, pada bagian tembok sebelah kanan ruko tersebut, terdapat bekas tanda segel yang atas nama BPR Indobaru Finansia. Selain itu, kaca jendela yang berada di lantai atas tersebut tampak masih terbuka. (gas)
NONGSA - Diduga menjadi tempat penampungan tenaga kerja indonesia (TKI) di bawah umur, salah satu ruko di kawan Permata Bandara Batubesar Nongsa,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Belanja di Pasar Pakai Uang Mainan, Lansia Nyaris Diamuk Massa
- Keji Suami Bunuh Istri di Bantul Yogyakarta
- Polisi Segera Ungkap Tersangka Perusakan TPS di Sungai Penuh
- Bongkar Peredaran Narkoba Jaringan Lapas, Polres Batang Tangkap Residivis
- Pelaku Ganjal ATM Tinggalkan Kendaraan di Tol Cipularang Seusai Beraksi
- Seusai Menonton Video Porno, Remaja Ini Melihat Tubuh Sepupunya, Terjadilah