LSM Tuding Jepang Memiskinkan Asia
Senin, 04 Mei 2009 – 15:26 WIB
Wakil-wakil masyarakat dari tujuh negara di Asia yang berdiskusi dalam
Asian People’s Movement Against ADB Summit, mengecam solusi-solusi yang
ditawarkan ADB AGM, 2–5 Mei 2009 di Bali. "Mereka dengan keras
menyatakan bahwa pertemuan ADB tak akan menjawab krisis yang terjadi
saat ini. Mereka justru menunjukkan fakta-fakta ADB lah lembaga
keuangan tingkat regional penyebab krisis pangan, krisis iklim, krisis
energi, dan krisis keuangan."
JAKARTA - Tujuh Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) di Indonesia mempertanyakan klaim Jepang yang mengaku sebagai negara yang telah menyelamatkan orang
BERITA TERKAIT
- Reanda International Ungkap Peluang Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- Ini Upaya Bea Cukai untuk Memastikan Fasilitas Kepabeanan Berjalan Optimal
- Harga Cabai Rawit hingga Keriting Makin Pedas, Sekarang Sudah Sebegini
- PaDi UMKM Dukung Digitalisasi Binis Mikro Lebih Maksimal
- Kabar Baik, Harga Tiket Garuda Siap Turun, Catat Syarat & Ketentuannya
- Toko Resmi H&M Hadir di Shopee Mall, Dapatkan Koleksi Terbaru & Promo Menarik!