Luapan Kecewa Alexandre Polking Setelah Thailand Keok dari Malaysia
Minggu, 08 Januari 2023 – 07:11 WIB

Pelatih Timnas Thailand, Alexandre Polking. Foto: Dhiya Muhammad El Labib/JPNN.com
"Saya belum tahu bagaimana leg kedua berjalan, tetapi saya yakin Thailand akan bermain bagus di depan fan," sambungnya.
Untuk bisa melangkah ke final Piala AFF 2022, Thailand wajib mengalahkan Malaysia dengan margin lebih dari satu gol.
Leg kedua Thailand vs Malaysia berlangsung Selasa (10/1/2023) di Thammasat Stadium, Bangkok.(mcr15/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Begini luapan kecewa Alexandre Polkig setelah Thailand keok dari Malaysia pada leg pertama semifinal Piala AFF 2022.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- 2 Gempa Dahsyat Guncang Myanmar, Getarannya Runtuhkan Gedung di Thailand
- Sukseskan Perdamaian, Malaysia Siap Tampung Warga Palestina
- President University dan INTI International University Malaysia Berkolaborasi di Bidang Teknik Sipil
- Lagi-Lagi, Mantan PM Malaysia Tersandung Kasus Korupsi
- ICHITAN Hadirkan Sensasi Cokelat Premium di Hari Valentine
- Bakal Ada Operasi Pasar di 500 Titik, Harga Sembako Harus Lebih Murah dari Malaysia