Luar Biasa, Pak Yudha Berikan Hadiah Buat Warga yang Mau Divaksin

Tokoh masyarakat Ceng Muhamad Azmi menyampaikan terima kasih telah dilaksanakannya kegiatan vaksinasi COVID-19 dengan sasaran masyarakat umum di Kecamatan Sukaresmi.
Menurut dia vaksinasi COVID-19 merupakan upaya pemerintah agar masyarakat memiliki kekebalan tubuh yang baik sehingga bisa menangkal wabah COVID-19.
"Saya mengajak masyarakat, khususnya di Kecamatan Sukaremasi untuk melakukan vaksin, jangan takut untuk divaksin karena vaksin ini sehat untuk kita, untuk keluarga," katanya.
Selain kegiatan vaksinasi, dilaksanakan juga penyemprotan disinfektan ke permukiman warga, kemudian membagikan masker, dan hand sanitizer bekerja sama dengan Puskesmas Sukamulya, Kecamatan Sukaresmi. (antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Anggota DPRD Kabupaten Garut Yudha Puja Turnawan memberikan hadiah buat warga yang datang untuk mendapatkan vaksinasi COVID-19.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
- Korban Dokter Kandungan Syafril di Garut Diduga Lebih dari 100 Orang, Polisi Cari Fakta
- Polisi Rekomendasi Pencabutan STR Dokter Kandungan di Garut yang Lecehkan Pasien
- 6 Fakta Kasus Pelecehan Seksual Dokter Kandungan di Garut, Nomor Terakhir Bikin Geregetan
- Dokter Kandungan Cabuli Bumil di Garut Mengidap Fetish?
- Fakta Baru Si Dokter Kandungan Cabul di Garut, Kebangetan
- Dokter Kandungan Terduga Pelaku Pelecehan di Garut Berhenti Praktik Sejak 2024, Penyebabnya Masih Diselidiki