Luar Biasa! Pesawat Ini Diproduksi Menggunakan Printer
Senin, 06 Juni 2016 – 23:41 WIB
Selain pembuatannya cepat, tidak butuh alat khusus, kecuali si printer 3D. Bagian pesawat dari logam yang juga dicetak dengan printer 3D lebih ringan 30–50 persen daripada metode konvensional. Kelebihan lainnya adalah tidak adanya sampah industri.
Selain pesawat komersial, saat ini para peneliti mendalami penggunaan teknologi printer 3D untuk membuat pesawat luar angkasa. Beberapa bagian dari roket Ariane 6 milik badan luar angkasa Eropa ESA direncanakan dicetak dengan printer 3D.
Roket itu akan diluncurkan pada 2020. Dengan teknologi 3D tersebut, pembuatan Ariane 6 diperkirakan membutuhkan biaya separo dari pembuatan Ariane 5. (AFP/sha/c23/kim/dil/jpnn)
BERLIN – Thor menjadi pusat perhatian dalam International Aerospace Exhibition and Air Show yang berlangsung di Berlin, Jerman, 1–4 Juni
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- OpenAI Mengumumkan ChatGPT Search Bisa Diakses Oleh Seluruh Pengguna
- Cloudflare 2024 Sebut Indonesia Punya Kinerja Digital Terbaik
- Kini Kirim DM di Instagram Bisa Dijadwal, Begini Caranya
- Fitur Enhance di Google Drive Berfungsi Mengedit Tampilan Dokumen
- Mahasiswa Unsri Kembangkan Sistem AI Cari Jodoh, Para Jomblo Silakan Merapat
- 7 Cara Mudah Dapatkan Item Gratis di Roblox