Lucinta Luna dan Melly Bradley Sengaja Bertengkar?
Senin, 02 April 2018 – 09:10 WIB

Melly Bradley dan Lucinta Luna. Kolase by jpnn
"Enggak ada setting-an, buat apa di-setting," ujar Melly.
Tak berbeda dengan Lucinta Luna. Dia membantah berfoto bareng Melly pada 30 Maret lalu.
"Aku kerja keras loh untuk raih semua ini. Honor model aku kumpulin dan aku menjalani operasi biar makin cantik dan menarik. Kalau banyak klien yang tertarik bukan karena aku setting tapi karena aku punya potensi," tegasnya. (esy/jpnn)
Sama-sama sering jadi bintang tamu dalam acara di televisi, Lucinta Luna dan Melly Bradley diduga sengaja berseteru perihal transgender.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Lucinta Luna Jenguk Nikita, Richard Lee Jadi Mualaf
- Lucinta Luna Jenguk Nikita Mirzani ke Tahanan, Ini yang Dibahas
- Nikita Mirzani Ditahan di Polda, Lucinta Luna Ungkap Harapannya
- Ungkap Kondisi Nikita Mirzani, Lucinta Luna: Dia Baik-Baik Saja, Happy
- Ditahan di Polda Metro Jaya, Nikita Mirzani Pengin Dijenguk 2 Orang Ini
- 3 Berita Artis Terheboh: Nama Fuji Dicatut untuk Penipuan, Lucinta Luna Sebut Karma