Lucu Deh! Pernah Dikibulin, Satpol PP Gantian Tipu Penjual Miras
Kamis, 22 Desember 2016 – 02:13 WIB
jpnn.com - BALIKPAPAN – Salah satu toko kelontong di Gunung Malang, Balikpapan Tengah, yang pernah terjaring razia miras kembali didatangi Satpol PP, Senin (19/12) lalu.
Saat itu, pemilik toko berusaha mengelabui petugas dengan cara menggembok tokonya dari luar.
Pemilik tokok tersebut diduga sudah mengetahui razia yang dilakukan petgas.
Namun, Selasa (20/12) lalu, sang pemilik toko tak dapat mengelak lagi.
Petugas menemukan 12 kantong plastik miras jenis cap tikus.
“Ada jual CT, Bu?” tanya seorang anggota Satpol PP berpakaian preman.
Pemilik toko yang kala itu sedang berbaring di dalam toko bangun dan menjawab. “Ada Pak, mau berapa bungkus?” jawabnya.
Sang pemilik baru sadar bahwa dia salah melayani pembeli.
BALIKPAPAN – Salah satu toko kelontong di Gunung Malang, Balikpapan Tengah, yang pernah terjaring razia miras kembali didatangi
BERITA TERKAIT
- Pj Bupati Mimika Perintahkan Perbaikan Fasilitas RS Waa Banti Tembagapura
- Bupati Mimika Jelaskan Terkait Demo Aliansi Pemuda Amungme soal Perekrutan CPNS
- Pembongkaran Pasar Tumpah Bogor Dibatalkan, Warga Ancam Bongkar Sendiri
- Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Dapat Bantuan 500 Kg Ikan Segar
- Muhammad Musa'ad Tegaskan ASN Pelayan Masyarakat, Bukan Bos yang Minta Dilayani
- Romadhan Jadi Tersangka Kecelakaan Speedboat di Sungai Musi, Sebuah Fakta Terungkap