Lucy Bantah Sebarkan Putusan MA Soal Sengketa Internal PD
Dalam pesta demokrasi baik itu Pemilukada, Pileg maupun Pilpres, Partai Demokrat yang pernah merasakan bagaimana manisnya berkuasa sudah pasti ingin memenangkan calon yang diusung dan mendapatkan kursi lebih banyak di legislatif.
Kalau saja putusan MA tersebut tidak segera dieksekusi DPP Partai Demokrat, terang dosen ilmu politik Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah, Jakarta itu, dapat dipastikan hal ini bakal berpengaruh kepada perolehan suara partai yang dikomandoi Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).
Apalagi SBY, presiden dua periode tersebut selama ini dikenal rakyat Indonesia sebagai tokoh santun dan taat kepada hukum. “Sepanjang pengamatan saya, Pak SBY itu adalah tokoh yang taat hukum. Tidak seharusnya DPP Partai Demokrat membiarkan masalah ini berlarut-larut sehingga bisa menjadi ‘bom’ waktu.”(fri/jpnn)
Lucy Kurniasari tetap setia menunggu DPP Partai Demokrat mengeksekusi putusan MA tersebut.
Redaktur & Reporter : Friederich
- Hinca Demokrat: Kami Mendengar, Kasus Tom Lembong Sarat Balas Dendam Politik
- Peringati HKN 2024, Ibas Ajak Masyarakat Dukung dan Kawal Reformasi Kesehatan
- Eks Klien Curhat soal Survei Poltracking: Saya Rugi Besar, Data Ngaco Semua
- Kementrans Bakal Revitalisasi Kawasan Transmigrasi untuk Mendukung Pertumbuhan Ekonomi 8%
- Status Tersangka Denny Indrayana di Kasus Payment Gateway Harus segera Dieksekusi
- Demokrat Minta Auditor BPK Diusut Terkait Jual Beli Opini WTP