Luhut Binsar Yakin Ekonomi Tetap Moncer Meski Harga BBM Naik
Selasa, 30 Agustus 2022 – 20:28 WIB

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan yakin ekonomi tetap moncer meski ada kenaikan harga BBM. Foto: Ricardo/JPNN.com
Dia membeberkan kinerja ekspor yang tumbuh hingga 32 persen yoy pada Juli 2022 itu ditopang oleh empat hal, yaitu harga komoditas yang sedang tinggi, hilirisasi yang mulai membuahkan hasil, efisiensi dengan digitalisasi serta dana desa.
"Dana desa itu saya kira, karena duit berputar di 70 ribu desa, itu membuat kegiatan ekonomi di pedesaan juga jalan," katanya.
Luhut menyebut kinerja ekonomi Indonesia yang baik itu merupakan kerja tim, termasuk kalangan pengusaha.
"Kalau kita lihat kinerja Indonesia termasuk salah satu yang terbaik di dunia. Ini kerja tim, saya kira peran Apindo juga luar biasa di sini," pungkas Luhut Binsar. (mcr10/antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan yakin ekonomi tetap moncer meski ada kenaikan harga BBM
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Kaya Susah
- Harga BBM Shell, BP, dan Vivo Turun Mulai 1 April, Ini Rinciannya
- Pak Luhut Sudah ke Rumah Jokowi di Hari Pertama, Ada Kompol Syarif
- Menteri ESDM: Mudik 2025 Dorong Pertumbuhan Ekonomi Daerah
- Kado Lebaran dari Pertamina: Harga BBM Non-Subsidi Turun Mulai Hari Ini 29 Maret 2025
- Kado Idulfitri Pertamina Turunkan Harga BBM Jenis Ini