Luhut: Pembangunan Dam di Bintan Buka Peluang Jual Air Baku ke Singapura
Minggu, 20 Januari 2019 – 23:33 WIB

Menko Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan didampingi Bupati Bintan Apri Sujadi dan sejumlah pejabat meninjau lokasi pembangunan Bandara Busung di Kawasan Industri Bintan (KIB) Lobam, Selasa (15/1) siang. Foto: SlametN/BP
“Kalau untuk kepentingan nasional, kita dukung,” katanya.
Dalam kesempatan itu, dia juga menyampaikan, terkait pembangunan bandara di wilayah Busung, ditargetkan selesai 2020. “Tahun 2021 ditargetkan sudah bisa beroperasi,” tutupnya. (met)
Menteri Koordinator Kemaritiman, Luhut Binsar Pandjaitan mendukung rencana pembangunan bendungan air di wilayah Kabupaten Bintan, Kepulauan Riau.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Luhut dan Airlangga Bentuk Tim Khusus untuk Sikat Penghambat Investasi
- Pemprov Kepri Bakal Bangun Pelabuhan Tempat Pelelangan Ikan di Bintan Tahun Ini
- Oknum Polisi Diduga Terlibat Perdagangan Orang, AKBP Riky Bilang Begini
- Rangkap Jabatan Luhut Binsar Berpotensi Membebani Prabowo di Masa Depan
- Bea Cukai Kawal Ekspor Perdana 2,4 Ton Aromatic Flavor Mixture Asal Bintan ke Tiongkok
- PGE Perkenalkan Paradigma Baru Pengembangan Energi Panas Bumi Indonesia di IISF 2024