Luis Blanco: Saya Ini Pelatih Kepala
Akan Datangkan Timnas Meksiko dan Argentina
Kamis, 07 Februari 2013 – 13:56 WIB
JAKARTA - Meski belum mendapat persetujuan dari anggota eksekutif komite (exco) PSSI, Luis Manuel Blanco sudah menyatakan dirinya sebagai pelatih kepala timnas Indonesia. "I'm entrenador (Saya pelatih kepala)," kata Luis Manuel Blanco kepada wartawan di Kantor PSSI "Saya akan membenahi fisik pemain. Sebab tanpa fisik yang bagus, skill dan strategi tidak akan berjalan dengan baik," ujar Luis Manuel Blanco di Kantor PSSI Senayan.
Dalam sesi konferensi pers di Kantor PSSI Senayan, Luis sudah menerangkan apa langkah yang akan dilakukan terhadap para pemain timnas dalam waktu dekat.
Baca Juga:
Dia mengungkapkan, jika dilihat dari postur, pemain-pemain Indonesia cukup punya potensi untuk berkembang. Messi dan Maradona, pemain pendek tapi bisa berhadapan dengan pemain berpostur tinggi," ujarnya.
Baca Juga:
Pelatih yang pernah menangangi klub asal Albania Dinamo Tirana tersebut menyatakan juga akan fokus membenahi mental pemain. Ia akan menekankan kepada pemain Indonesia untuk tidak kalah sebelum bertanding.
JAKARTA - Meski belum mendapat persetujuan dari anggota eksekutif komite (exco) PSSI, Luis Manuel Blanco sudah menyatakan dirinya sebagai pelatih
BERITA TERKAIT
- Port FC Depak Pemain Asal Brasil, Bek Persib Ini Tetap Waspada
- Sang Juara Dunia MotoGP 2024 Jajal Motor RS-GP, Bos Aprilia: Bakal Menggila
- ACL 2: Kejar Target Juara Grup, Port FC Berambisi Kalahkan Persib
- Jejak Persib di Thailand, Maung Bandung Bisa Curi 3 Poin dari Port FC?
- Port FC vs Persib: Asnawi Mangkualam cs Sedang tak Baik-Baik Saja
- Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Laga Kandang Tidak di SUGBK