Luka Kena Tomcat, Sembuh Sendiri
Rabu, 28 Maret 2012 – 04:28 WIB
Bila kulit atau mata terlanjur terkena racunnya, Eni menyarankan jangan sampai dikucek, segera disiram dengan air mengalir dan diberi sabun pada kulit yang bersentuhan dengan serangga ini. “Bersihkan lingkungan rumah, terutama tanaman yang tidak terawat yang ada di sekitar rumah yang bisa menjadi tempat kumbang ini. Laksanakan 10 tips yang kami sebutkan tadi, agar aman dari serangan tomcat,” terang Eni. (isr)
Baca Juga:
CIAMIS – Kepala Puskesmas Imbanagara dr Hj Eni Rochaeni memeriksa korban tomcat, kemarin (27/3). Gagay Sonagar (37) dan Reni (22) diperiksa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Digikomfest 2024 Dorong Keterbukaan Informasi Publik Perangkat Daerah
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang
- Camat Diminta Lebih Peka Atasi Isu Wilayah dan Penyusunan Anggaran
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- Irjen Andi Rian Kerahkan 1.471 Personel Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Sumsel
- Ditresnarkoba Polda Sumsel Memusnahkan Sabu-Sabu 2.689,06 Gram dan 657 Butir Ekstasi