Lukai Keadilan, Daming Tak Pantas Diloloskan
Selasa, 15 Januari 2013 – 21:01 WIB

Lukai Keadilan, Daming Tak Pantas Diloloskan
Diberitakan sebelumnya, Daming sempat membuat candaan tentang pelaku dan korban perkosaan yang sama-sama enak. Candaan itu disampaikan Daming saat menjalani uji kepantasan dan kelayakan sebagai CHA di depan Komisi III DPR, Senin (15/1). Terang saja kelakar Daming itu berbuntut. Kecaman atas hakim asal Makassar itu marak di media sosial, termasuk melalui petisi dalam bentuk pesan berantaai.(ara/jpnn)
JAKARTA - Wakil Ketua Komisi VIII DPR yang membidangi urusan perempuan dan perlindungan anak, Radityo Gambiro, mengaku prihatin dengan pernyataan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensesneg