Lukisan Pramugari yang Rajin Salat Itu Ditarif Hingga Rp7 Juta
Jumat, 23 Mei 2014 – 08:28 WIB

Inanike Agusta. Foto: facebook
Berapa harga lukisan Nike? Wanita yang sudah berkarier sebagai pramugari selama 4 tahun ini tak mematok tarif tertentu. Sebab, beda karya, beda pula nilainya. "Tapi sekitar Rp 2,5 juta- Rp 7 jutaan," imbuhnya.
Saat ini, Nike tergabung sebagai anggota Wahana Seni Rupa Salatiga (Wasesa). Wajahnya yang berkostum bak pelukis Prancis juga terpampang di situs resmi Garuda Indonesia. Hobinya sebagai pelukis dipuji oleh maskapai pelat merah tersebut.
Namun demikian, bukan itu saja prestasi Nike. Dara cantik yang mengaku masih jomblo ini juga sedang mengembangkan bisnis fashion dengan brand namanya sendiri.
"Saya jadi pemilik, desainer sekaligus modelnya juga. Lengkap ya," kata Nike sambil tersenyum. (dot)
NAMA Inanike Agusta heboh ketika seorang fotografer Malaysia bernama Eddie Putra memotretnya sedang salat sambil duduk di kursi penumpang pesawat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemda Ogah Usulkan Pengangkatan PPPK Paruh Waktu, BKN Pastikan NIP Tidak Diterbitkan
- KSBSI Pastikan Aksi May Day Bakal Berlangsung Damai Meski Suarakan Upah Bermasalah
- Ketum GP Ansor: Ganggu Ketahanan Pangan, Hadapi Banser Patriot!
- Mantan Penyidik KPK yang Dijuluki Raja OTT Dilantik Jadi Deputi di BPH
- Minta Harga Kontrak Baru Formula E Diturunkan, Pramono: Kalau Mau Diperpanjang, Dimurahin Dong
- Bukan Hasto, Ini Nama yang Disebut Sebagai Pemberi Suap PAW Harun Masiku