Lukisan Terkenal Chinese Girl Dilelang di London
Diprediksi Berharga Rp 7,6 M
Minggu, 27 Januari 2013 – 13:52 WIB
Lukisan yang juga dikenal dengan judul The Green Lady itu menjadi salah satu ikon penting budaya pop di Inggris dan di negara-negara Persemakmuran pada 1950-an.
Popularitas lukisan tersebut sempat membuat Tretchikoff mendapat gelar Rajanya Kitsch, yang merujuk kepada lukisan-lukisan pop. Namun Tretchikoff kesal dengan sebutan itu karena menganggap dirinya sebagai seniman serius. (esy/jpnn)
LONDON - Lukisan Chinese Girl asli karya Vladimir Tretchikoff akan dijual di London. Karya yang menggambarkan perempuan China dan merupakan lukisan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ukraina & Suriah Perkuat Hubungan Diplomasi Kemanusiaan di Tengah Invasi Rusia
- Gencatan Senjata Tak Berpengaruh, Tentara Israel Tetap Lakukan Pelanggaran di Lebanon
- Arab Saudi Janjikan Pelayanan Kelas Dunia untuk Jemaah Haji & Umrah
- Korsel Diguncang Skandal Politik, Korut Pamer Rudal Hipersonik
- Jerman dan Amerika Diguncang Aksi Teror, Prancis Panik
- Iran Izinkan Anak 14 Tahun Jalani Operasi Plastik demi Kecantikan