Lukman Edy Usulkan Lima Solusi untuk Papua
Senin, 31 Oktober 2011 – 14:53 WIB

Lukman Edy Usulkan Lima Solusi untuk Papua
Lukman Edy juga memberikan usulan untuk penanggulangan kemiskinan, sebaiknya pemerintah daerah bertanggung-jawab dan harus melakukannya.
"Percayakan program sosial kemasyarakatan, penanggulangan kemiskinan dan kesenjangan kepada pemerintah daerah, karena pemda lah yang tahu kebutuhan masyarakatnya," kata mantan Menteri Percepatan Pembangunan Daerah Tertinggal itu.
Terakhir, Edy meminta pemerintah pusat maupun daerah harus menciptakan dialog secara terus menerus dengan berbagai kelompok di Papua.
"Dengan komitmen jangan ada kekerasan dalam bentuk apapun. Tentara mesti dikurangi disana, polisi untuk menjaga keamanan yang diperbanyak," kata Lukman. (fas/jpnn)
JAKARTA - Ketua Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (F-PKB) MPR RI, mengusulkan lima langkah penting dan strategis yang pantas dilakukan pemerintah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pastikan Dana Haji Aman, Kepala BPKH: Kami Utamakan Transparansi dan Prinsip Syariah
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun