Lulus CPNS Mengundurkan Diri Diuber Hingga ke Banten
Senin, 26 Februari 2018 – 00:45 WIB

Tes CPNS. Ilustrasi Foto: Radar Tarakan/JPNN.com
Kegiatan latihan dasar sendiri dilakukan selama tiga bulan untuk menentukan kelulusan menjadi PNS.
“Kalau dulu, uji coba CPNS ini dua tahun. Kalau sekarang satu tahun. Kalau lulus diangkat jadi PNS, kalau dalam tiga bulan tidak lulus, ya gagal,” terangnya. (rus/fen)
Dari 424 CPNS Provinsi Kaltara hasil seleksi 2017, dua orang mengundurkan diri tapi satunya beralamat di Banten.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- 91 CPNS dan 553 PPPK Mataram Formasi 2024 Terima SK, Begini Pesan Wali Kota Mohan
- Lantik 3.344 PPPK & 352 CPNS, Rudy Susmanto Pengin ASN Jadi Agen Perubahan
- Kepala BKN Desak Instansi Percepat Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024, Ingat Deadline
- Pesan Maesyal Rasyid ke 1.694 ASN CPNS & PPPK yang Baru Dilantik: Jaga Ucapan dan Perilaku
- 1.230 CPNS & PPPK Bakal Dilantik Langsung oleh Gubernur Muhidin
- 5 Berita Terpopuler: SPMT PPPK 2024 Lebih Cepat dari CPNS, tetapi Belum Ada Kabar Lanjutan, Dirjen Nunuk Angkat Bicara