Lulus UN, meski Sempat Nunggak Uang Sekolah
Minggu, 26 Mei 2013 – 05:53 WIB

Lulus UN, meski Sempat Nunggak Uang Sekolah
Lebih lanjut Busyro menambahkan, KPK siap memeriksa Darin dengan mempertimbangkan berbagai hal termasuk hak anak. “Kak Seto itu pakar yang memiliki keahlian dalam soal itu (anak). Kami merespon dengan positif usulannya,” jelas Busyro.
Sebelumnya, Jubir KPK Johan Budi mengatakan belum tahu apakah usulan Kak Seto bakal dilakukan atau tidak. Bukan karena menganggap sebelah mata usulan tersebut, tetapi penyidik belum tahu apakah perlu memanggil Darin lagi. Kalau ada rencana pemintaan keterangan, Johan baru menyebut usulan Kak Seto itu dimasukkan dalam pertimbangan tata cara pemeriksaan.(gun/dim/jpnn)
KASUS suap pengaturan kuota daging impor yang menyeret-nyeret nama Darin Mumtazah membuat ABG ini tak bisa merasakan kegembiraan merayakan kelulusan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu
- Kontroversi Rencana Penamaan Jalan Pramoedya Ananta Toer, Apresiasi Terhalang Stigma Kiri
- Kisah Jenderal Gondrong ke Iran demi Berantas Narkoba, Dijaga Ketat di Depan Kamar Hotel
- Petani Muda Al Fansuri Menuangkan Keresahan Melalui Buku Berjudul Agrikultur Progresif
- Setahun Badan Karantina Indonesia, Bayi yang Bertekad Meraksasa demi Menjaga Pertahanan Negara