Lulusan PMDSU Bakal Langsung Diangkat jadi CPNS
Syarat berikutnya usia saat mendaftar tidak lebih dari 24 tahun untuk lulusan non profesi dan 27 tahun lulusan profesi. Selain itu bersedia mengikuti pendidikan Pascasarjana selama empat tahun.
"Program PMDSU ini untuk mencetak lulusan doktor yang unggul. Mereka dibimbing oleh promotor yang cemerlang baik dari rekam jejak penelitian maupun pendidikan," terangnya.
BACA JUGA: Loh, Gaji Non-PNS Kok Dipangkas ?
Saat ini tercatat 13 perguruan tinggi negeri yang menjalankan program beasiswa PMDSU di antaranya Institut Pertanian Bogor (IPB), Institusi Teknologi Bandung (ITB), Universitas Indonesia (UI), Universitas Sriwijaya (Unsri).
Juga Universitas Gadjah Mada (UGM), Universitas Diponegoro (Undip), Universitas Sumatera Utara (USU), Universitas Airlangga (Unair), Institut Teknologi Bandung (ITB), Universitas Andalas (Unand), Universitas Syiah Kuala (Unsyiah). (esy/jpnn)
Pemerintah sedang menyusun regulasi agar lulusan program beasiswa PMDSU alias Pendidikan Magister menuju Doktor untuk Sarjana Unggul, langsung diangkat menjadi CPNS.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
- Kisah Alumnus PMDSU yang Sukses Kembangkan Madu Hasil Riset & Inovasi Teknologi
- Kemendikbudristek Genjot Lulusan Doktor Lewat Beasiswa PMDSU
- Valerie Thomas Tunda Melanjutkan Pendidikan S2 Demi Hal Ini
- Ikhtiar Kemendikbud Genjot Jumlah Doktor Lewat PMDSU, S1 Sampai S-3 Cuma 6 Tahun
- Kemendikbud: Lulusan Prodi Magister Terapan Lebih Siap Pakai
- Kemenristekdikti Pacu Program PMDSU