Lulusan Sampoerna Academy Tembus Universitas di Amerika
Selasa, 17 Juli 2012 – 16:36 WIB

Lulusan Sampoerna Academy Tembus Universitas di Amerika
"Ada tiga siswa memperoleh nilai 100 yang berarti mereka ada di grup terbaik di dunia," sambungnya.
Baca Juga:
Sementara itu, Putera Sampoerna pendiri Putera Sampoerna Foundation menyatakan pihaknya akan memastikan para lulusan ini dapat melanjutkan ke tingkat yang lebih tinggi dengan memberikan bantuan pendidikan melalui Koperasi Siswa Bangsa. Koperasi ini menjadi inisiatif Putera Sampoerna Foundation. Melalui koperasi ini, para lulusan akan menerima dana bantuan pendidikan yang diberi nama Dana Siswa Bangsa. Bantuan ini akan dipergunakan untuk membantu siswa melanjutkan pendidikan mereka ke tingkat yang lebih tinggi.
"Saya pribadi percaya bahwa pendidikan merupakan kunci meningkatkan masyarakat kita. Dengan bantuan pendidikan ini kami berharap bisa membantu lebih banyak lagi murid-murid berbakat untuk meraih impian mereka menjadi pemimpin bangsa," kata Putera.(flo/jpnn)
JAKARTA - Sampoerna Academy Malang dan Palembang tahun ini meluluskan 226 siswa berprestasi. Mereka adalah angkatan pertama yang menjadi peserta
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- ELSA Bangun Kolaborasi Dunia Industri dan Akademik, Gelar Campus Visit ke Jogja
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah