Lumat Malaysia, Timnas Basket Putri Indonesia Buka Asa Raih Emas SEA Games 2023
Kamis, 11 Mei 2023 – 15:03 WIB
Sebelum melumat Malaysia, Indonesia lebih dahulu menenggelamkan dua tim tangguh Asia Tenggara, yakni Vietnam (76-62) dan Thailand (70-69).
Menarik ditunggu laga Indonesia vs Filipina yang akan berlangsung di Morodok Techo Stadium, Jumat (12/5/2023).
Pada pertemuan terakhir di SEA Games 2021, Timnas basket putri Indonesia menyerah dari Filipina dengan skor 77-93.(mcr16/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Timnas basket putri Indonesia meraih kemenangan ketiganya secara beruntun di ajang SEA Games 2023 saat berhadapan dengan Malaysia
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025: Gagal Pertahankan Momentum, Timnas Basket Indonesia Belum Pecah Telur
- Menjelang Jumpa Korea, Timnas Basket Indonesia Mencoba Lebih Disiplin
- Upbit Indonesia Dukung Generasi Muda di Bidang Olahraga Kancah Internasional
- Sempat Kalah Lawan Dewa United, Timnas Basket Indonesia Bangkit dengan Gebuk Malaysia
- Ditahan di Rutan, Ammar Zoni Sibuk Main Basket dan Jadi Humas Masjid
- Timnas Basket Indonesia Terus Memanaskan Mesin Menjelang Lawan Korea dan Thailand