Luna Maya Merasa Sudah enggak Laku

jpnn.com - LUNA Maya sudah lama tidak membintangi film layar lebar. Model, aktris, dan presenter itu mengaku saat ini sedang fokus ke bisnis.
"Sudah enggak laku main film," kata Luna, 32, dengan nada bercanda saat ditemui JPNN.com di bilangan SCBD, Jakarta Pusat, Rabu malam (8/4).
Kata dia, saat ini sedang dirinya disibukkan dengan bisnis fashion online dan restoran.
"Belum ada lagi tawarin film. Sutradara, belum juga. Belum ada yang mau kasih dana (investor) yang pas untuk buat film lagi,"katanya.
Padahal, beberapa tahun lalu ,wanita berdarah Bali ini dikenal sebagai artis produktif. Sederet film telah dibintangi dia. Bahkan dia sukses menyutradarai Film Pintu Harmonika genre drama, pada tahun 2013. (mg3/jpnn)
LUNA Maya sudah lama tidak membintangi film layar lebar. Model, aktris, dan presenter itu mengaku saat ini sedang fokus ke bisnis. "Sudah enggak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Mengaku Sebagai Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Revelino Siap Tes DNA
- Ridwan Kamil Laporkan Lisa Mariana, Kuasa Hukum Beri Penjelasan
- The Cottons Persembahkan Lentera, Lagu Kasih Sayang untuk Orang Terdekat
- Samuel Rizal Kerasukan saat Syuting Film Mangku Pocong
- Indra Bekti dan Aldila Jelita Kembali Ungkap Keinginan Pindah ke Australia
- Ardhito Pramono Jadi Special Guest Konser Boyce Avenue di Jakarta