Luncurkan GIB demi Pemerataan Kualitas Pendidikan
Minggu, 28 Oktober 2012 – 19:51 WIB

Luncurkan GIB demi Pemerataan Kualitas Pendidikan
JAKARTA – Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI, Mohammad Nuh meluncurkan Gerakan Indonesia Berkibar (GIB) dalam rangka pemerataan dan peningkatan kualitas pendidikan nasional. GIB ini merupakan sebuah gerakan nasional yang mengajak peran serta korporasi dan masyarakat untuk berpartisipasi dalam membangun pendidikan Indonesia. Selain itu, lanjutnya, pendidikan selalu berkaitan dengan masa depan. Karenanya, setiap anak bangsa harus didorong untuk bersekolah dan setiap sekolah ahrus mampu memberikan pendidikan yang baik.
“Atas nama kementrian saya sampaikan penghargaan luar biasa pada Gerakan Indonesia Berkibar,” kata Mohammad Nuh mengawali sambutannya saat meluncurkan GIB di Museum Arsip Nasional, Jakarta, Minggu (28/10). Hadir juga pada kesempatan itu Wakil Menteri Agama, Nassarudin Umar.
Baca Juga:
Nuh mengakui bahwa pendidikan merupakan persoalan yang kompleks. “Ndak ada ceritanya pendidikan itu yang sederhana, karena di dalamnya ada unsur manusia. Manusia sendiri itu kompleks, apalagi digabung sedemikian banyak manusia, sehingga derajat kompleksitasnya makin tinggi,” ujar Menteri asal Jawa Timur itu.
Baca Juga:
JAKARTA – Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI, Mohammad Nuh meluncurkan Gerakan Indonesia Berkibar (GIB) dalam rangka pemerataan dan peningkatan
BERITA TERKAIT
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025