Lupa Tutup Pintu Belakang, Sriwijaya Air Nyaris Celaka
Sabtu, 06 November 2010 – 08:27 WIB

Lupa Tutup Pintu Belakang, Sriwijaya Air Nyaris Celaka
"Pilot memutuskan tidak melanjutkan penerbangan karena ada sesuatu yang ganjil (tidak normal) seperti biasanya ketika pesawat itu dibawa terbang. Untuk itu sang pilot memutuskan RTB,’’ ucap jubir AP II Polonia ini. Dalam peristiwa itu tidak ada korban jiwa. Penumpang pun tak merasakan sesuatu yang aneh saat pesawat mengudara. Mereka hanya heran mengapa pesawat kembali lagi ke Polonia. Setelah dilakukan perbaikan selama beberapa puluh menit dan pintu ditutup kembali, akhirnya pesawat kembali terbang menuju Penang, pukul 09.00 WIB.(rud)
Baca Juga:
MEDAN-Pesawat Sriwijaya Air Ni Fligt SJ 102 tujuan Pulau Penang, Malaysia, Jumat (5/11), nyaris celaka di udara. Setelah terbang sekira 15 menit,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Lokasi Penempatan, Calon Guru PPPK 2024 Enggak Usah Khawatir
- Banyak Banget Honorer Dilantik jadi PPPK, Pemda Cari Lokasi yang Luas
- Soal Parapuar, BPOLBF: Tak Ada Pencaplokan, Pendekatan Berbasis Semangat Budaya ‘Lonto Leok’
- Toyota Hiace Tabrak Truk di Aceh Timur, 1 Tewas
- Wanita yang Tewas di Magetan Dilaporkan Hilang Sejak Maret
- Geger Penemuan Mayat Wanita di Magetan, Kondisinya Membusuk