Lupa Ulang Tahun Gala, Doddy Sudrajat Berdalih Begini

Lupa Ulang Tahun Gala, Doddy Sudrajat Berdalih Begini
Doddy Sudrajat. Foto Instagram

Gilang Dirga lantas memberi tahu tanggal ulang tahun Gala Sky.

"14 Juli," ucap Gilang Dirga.

Sikap Doddy Sudrajat yang lupa dengan tanggal ulang tahun Gala Sky spontan menuai komentar dari netizen.

Sebab, Doddy Sudrajat tengah memperjuangkan hak asuh Gala Sky dari keluarga Bibi Ardiansyah. (ded/jpnn)

Ayah Vanessa Angel, Doddy Sudrajat memberi tanggapan setelah dirinya dihujat lantaran tidak ingat tanggal ulang tahun cucunya, Gala Sky.


Redaktur & Reporter : Dedi Yondra

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News