Lupakan Era Trump, Biden dan Trudeu Sepakat Jadikan China Musuh Bersama
Rabu, 24 Februari 2021 – 20:48 WIB
Pejabat itu mengatakan Gedung Putih mengharapkan Trudeau untuk mengangkat masalah dua warga Kanada yang ditahan oleh Beijing dan dituduh melakukan spionase setelah penahanan Kanada atas Meng Wanzhou, kepala keuangan Huawei Technologies Co Ltd China, dengan surat perintah penangkapan AS.
Meng masih berada di bawah penahanan di rumah.
Biden juga mengatakan para pemimpin akan bekerja sama untuk memperkuat keamanan dan ketahanan rantai pasokan, dan untuk mendorong "pemulihan ekonomi yang kuat pasca pandemi yang menguntungkan semua orang, tidak hanya mereka yang berada di atas.” (ant/dil/jpnn)
Joe Biden dan Justin Trudeau berjanji untuk bekerja sama dalam melawan pengaruh China dan menangani perubahan iklim.
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Ngebet Usir Imigran, Donald Trump Bakal Kerahkan Personel Militer
- ICIIS 2024 Sukses, Shan Hai Map Optimistis Iklim Investasi Indonesia Makin Baik
- Trump Bakal Menghukum Petinggi Militer yang Terlibat Pengkhianatan di Afghanistan
- Joe Biden Izinkan Ukraina Pakai Rudal Jarak Jauh AS untuk Serang Rusia
- Dampingi Prabowo Bertemu PM Trudeau, Menko Airlangga: Ini Mampu Tingkatkan Perdagangan
- Pemerintahan Sederhana