Lupakan Juara Umum SEA Games 2013
Jumat, 19 Juli 2013 – 20:42 WIB

Lupakan Juara Umum SEA Games 2013
Kondisi keuangan yang menipis tersebut membuat Prima memang harus melakukan efisiensi besar-besaran menuju SEA Games 2013. Salah satunya ialah mengembil kebijakan tak popular: mengurangi cabor yang akan dikirimkan ke Myanmar.
Baca Juga:
Dana yang dikucurkan pemerintah sepanjang 2013 memang dianggap cukup kecil. Yakni hanya mencapai Rp 250 miliar. Nominal tersebut dipakai untuk membiayai enam multieven olahraga. Sementara, pada 2011, pemerintah menggelontorkan dana sebesar Rp 400 miliar. (jos/jpnn)
JAKARTA - Kesulitan dana yang dialami Program Indonesia Emas (Prima) berpengaruh negatif terhadap daya juang menghadapi SEA Games 2013. Kasatlak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan