Luthfi Pernah Abaikan Tawaran Rp 300 juta dari Fathanah
Jumat, 17 Mei 2013 – 15:51 WIB

Luthfi Pernah Abaikan Tawaran Rp 300 juta dari Fathanah
Lebih jauh Fathanah membenarkan ada pertemuan di Medan. Ia mengaku satu pesawat dengan Elda, Maria Elisabeth Liman dan Luthfi bersama rombongan Safari Dakwah. "Ada Suwarso, kenal tapi tidak akrab," katanya.
Baca Juga:
Menurutnya, pada pertemuan Medan, itu Maria mengajukan data tentang impor sapi. Di sana terjadi adu argumentasi antara Elisabeth Liman dan Menteri Pertanian Suswono. "Setahu saya Pak Sus menolak," katanya.
Pada persidangan itu Fathanah juga mengaku bukan pengurus di PKS. Meski demikian, Fathanah mengaku bersahabat dengan Luthfi.
"Saya bukan kader terstruktur (di PKS, red), tapi Ustadz Luthfi itu sahabat saya sejak di Saudi Arabia, sekolah sama-sama. Kami pernah berbinis sebelum Ustadz Luthfi jadi anggota DPR," tegasnya.(boy/ara/jpnn)
JAKARTA - Tersangka kasus dugaan suap pengurusan kuota impor daging sapi di Kementerian Pertanian, Ahmad Fathanah mengaku pernah meminta uang sebesar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sempat Geger Soal Surat Panggilan, Sidang Gugatan Terhadap Budiharjo Digelar di PN Jambi
- Kementan Cetak Petani Muda, Indonesia Jadi Role Model Global
- Kemenkes & Takeda Edukasi Pentingnya Pencegahan Dengue, Jangan Tunggu Wabah Datang
- PKPU Menjadi Harapan Terakhir Untuk Kembalikan Dana Nasabah PT Fikasa Group
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Requiem untuk Paus Fransiskus
- Dukung Kamtibmas, MUI Jakut Apresiasi Kinerja Polres Pelabuhan Tanjung Priok