M Lutfi 'Paling Merugi', Fahmi Baca Puisi
Rabu, 16 September 2009 – 20:10 WIB

M Lutfi 'Paling Merugi', Fahmi Baca Puisi
Masih di dalam acara rapat 'perpisahan' tersebut, yang menarik adalah saat Fahmi Idris sempat-sempatnya membacakan salah satu puisi renungan apik karya almarhum WS Rendra berjudul "Hanya Renungan". Ini menurutnya merupakan hadiah kenangan terakhir untuk anggota Komisi VI. "Saya mempersiapkan puisi itu sejak pagi. Dan saya rasa bagus sekali dan cocok untuk momen ini," seru Fahmi.
Baca Juga:
Suasana rapat yang hangat penuh senda-gurau antara para menteri dan anggota DPR tersebut, pada akhirnya ditutup dengan acara foto bersama sembari bertukar cenderamata sebagai kenang-kenangan. "Rapat kerja kali ini adalah rapat kerja pungkasan yang paling menarik," seloroh Totok pula di penghujung acara. (cha/JPNN)
JAKARTA - Sebagai rekan kerja selama hampir lima tahun, Ketua Komisi VI DPR RI Totok Daryanto mengatakan bahwa Kepala Badan Koordinasi Penanaman
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi