M Qodari: Gagasan Megawati Soal Minyak Goreng Visioner

M Qodari: Gagasan Megawati Soal Minyak Goreng Visioner
Direktur Eksekutif Indo Barometer M Qodari. Foto: arsip JPNN.com/Ricardo

“Sebetulnya, Bu Mega itu sedang mengajak kita melawan para mafia minyak goreng. Mafia minyak goreng ini kan muncul akibat ketergantungan masyarakat pada minyak goreng,” kata Qodari.

Menurut Qodari, kalau kita tidak ada ketergantungan pada minyak goreng maka mafia dengan sendirinya akan hilang terpukul.

“(Itu) cara cerdas dan permanen melawan mafia minyak goreng,” ujar Qodari.(fri/jpnn)

Qodari mengapresiasi usulan Megawati agar masyarakat tidak bergantung pada minyak goreng karena ada cara lain seperti merebus. Ide tersebut visiioner.


Redaktur & Reporter : Friederich

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News