M Rachman Bakal Dipanggil Gubernur
Rabu, 27 April 2011 – 08:46 WIB

M Rachman. Foto: Dok.JPNN
"Kemenangan saya adalah kemenangan Jatim di pentas dunia. Toh, rencana saya pertandingan saya berikutnya harus berlangsung di Jatim, entah itu di Surabaya atau kota besar lainnya. Tapi, itu butuh kerjasama dengan pemerintah daerah tentunya," harap mantan juara dunia versi IBF ini.
Rencananya, hari ini Rachman akan bertemu Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, di Jakarta. "Saya sudah berada di Jakarta, karena besok pagi, (hari ini, Red) saya dipanggil oleh Presiden," aku Rachman. (dik)
SURABAYA - Sabuk juara dunia kelas terbang mini WBA, yang berhasil di bawah pulang M. Rachman terus mendapat sanjungan. Kali ini, pemerintah provinsi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat