MA Tolak Permohonan PK Moeldoko, Anwar Hafid: Kado Istimewa Buat AHY Saat Berulang Tahun
Kamis, 10 Agustus 2023 – 13:40 WIB

Ketua DPD Partai Demokrat Sulawesi Tengah Anwar Hafid bersama Ketua Umum PD Agus Harimurti Yudhoyono (AHY). Foto: Humas Demokrat
“Status, perkara telah diputus, sedang dalam proses minutasi oleh majelis," tulis MA.
Kasus ini bermula ketika kubu Moeldoko membuat Kongres Luar Biasa di Deli Serdang, Sumatera Utara. Dalam KLB itu, Moeldoko didapuk sebagai ketua umum.(fri/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Putusan MA yang menolak PK yang diajukan Moeldok sebagai kado istimewa untuk Ketum Partai Demokrat AHY karena bertepatan peringatan hari ulang tahun ke-45.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Demokrat: 5 Pansus Baru Penting untuk Atasi Masalah Krusial Jakarta
- Prabowo Bertemu Megawati, Demokrat Singgung Soal Sikap Patriot
- Apresiasi Langkah Pemerintah Merespons Tarif Impor Trump, Demokrat: Pendekatan Cerdas
- AHY Jawab Begini Ditanya Pertemuan Prabowo, SBY, dan Megawati
- Agust Jovan Latuconsina Layak Jadi Wasekjen Demokrat: Energik dan Bertalenta
- Syahrial Nasution, Alumni Unpar yang Dipercaya AHY Jadi Wakil Sekjen Partai Demokrat