Maaf, Lima Lintasan KA Tutup Permanen

Maaf, Lima Lintasan KA Tutup Permanen
Kereta api. Ilustrasi. Foto dok JPG

Selama ini masih ada warga yang nekat menerobos palang pintu penjagaan.

Semakin sedikit palang pintu, semakin kecil pula kemungkinan terjadinya kecelakaan.

"Kadang meski ada petugas saja, masih ada yang nekat kok," ujarnya.

Berdasar pantauan kemarin, lalu lintas di Jemursari tampak ramai lancar.

Namun, saat hari kerja (Senin-Jumat), arus kendaraan yang menumpuk sangat merepotkan petugas jaga.

Terkadang mereka waswas apabila ada kendaraan yang terjebak macet dan melintang di lintasan kereta.

"Itu sering terjadi," jelas pria yang bertugas di lintasan kereta Jemursari sejak Januari itu.

Lalu lintas kereta di sepanjang Jalan A. Yani memang terbilang padat. Ada 46 rangkaian KA yang setiap hari lalu-lalang.

Rencana menutup secara permanen sejumlah palang lintasan kereta di Jalan Ahmad Yani, Surabaya mulai direalisasikan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News