Maaf, Lulusan SMA Tidak Bisa Ikut Daftar CPNS 2019
Kamis, 24 Oktober 2019 – 00:06 WIB

Tes CPNS. Ilustrasi Foto: Radar Tarakan/JPNN.com
Informasi yang sudah berkembang, rangkaian tahapan seleksi penerimaan CPNS dimulai dari pengumuman pada 25 Oktober 2019 dan dilanjutkan pendaftaran pada minggu pertama November 2019.
Dilanjutkan seleksi berkas, yakni hasil seleksi berkas diumumkan pada Desember 2019. Barulah kemudian pelaksanaan tes CPNS, terdiri dari tes kompetensi dasar (TKD) pada Februari 2020 dan tes kompetensi bidang (TKB) pada Maret 2020. (antara/jpnn)
Kuota formasi CPNS 2019 tidak tersedia untuk lulusan SMA sederajat, minimal harus berijazah Diploma Tiga alias D3.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- THP Gaji PPPK 2024 Lulusan SMA Hingga Rp7,7 Juta, Alhamdulillah
- Inilah Formasi CPNS 2024 yang jadi Rebutan Lulusan SMA SMK
- Pendaftaran CPNS Ditutup 2 Juli 2024, Lulusan SMA Bisa Melamar
- Kamu Gagal SNBT 2024? Daftar di Polteknaker Saja, Ada Kesempatan Kuliah Gratis lho!
- Pendaftaran CPNS 2024: 5 Instansi Paling Diminati Lulusan SMA
- Honorer Lulusan SD - SMA Gagal PPPK 2024 Diminta Jangan Khawatir