Mabes Dalami Keterlibatan Perwira Polda Kepri
Minggu, 31 Juli 2011 – 18:51 WIB
Putri ditemukan tewas dalam mobil Nissan X Trail BP 24 PM milik Mindo dengan empat luka tusukan di bawah payudara dan leher tergorok. Mayatnya kemudian dimasukkan ke dalam koper dan dibuang ke jurang dekat SMPN 17 Telaga Punggur.
Dalam kasus ini polisi telah menetapkan tersangka antara lain Ros yang tak lain pembantu rumah tangga di rumah AKBP Mindo Tampubolon. Tersangka lain adalah Ujang yang tak lain kekasih Ros. Namun dari pengakuan Ujang, dirinya membunuh Putri karena disuruh oleh Mindo.(kyd/zul/jpnn)
JAKARTA - Mabes Polri terus menyelidiki kemungkinan adanya pelaku lain dalam kasus pembunuhan Putri Mega Umboh, istri salah satu perwira di Polda
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Indonesia Punya 106 Ribu Apoteker, 60 Persennya Terkonsentrasi di Jawa
- Banjir Rob Berpotensi Terjadi di Wilayah Ini, BMKG Imbau Masyarakat Waspada
- Ruang Amal Indonesia dan ZIS Indosat Segera Buka Program Amal Vokasi di KITB
- Said PDIP: Ibu Megawati Memang Tulus Bilang Terima Kasih kepada Prabowo, MPR, dan Rakyat
- Kuasa Hukum Tepis Isu Miring Terkait Eks Dubes RI untuk Nigeria Usra Hendra Harahap
- RI 36 Berulah di Jalan, Nusron Wahid Sindir Netizen yang Salah Sasaran