Mabes Polri Beri Sinyal Setuju Ada Polres di Bandara Kualanamu
Tapi Polsek Dulu
Kamis, 18 Juli 2013 – 00:49 WIB
Dia menyebutkan untuk membentuk satuan Polres di bandara seperti Kualanmu butuh pertimbangan seperti sarana prasarana sampai personil. Sehingga membutuhkan anggaran khusus.
"Pertimbangannya selain personil juga juga anggaran. Jadi paling tidak Polsek dulu, atau pos pengamanan polisi bandara. Kita lihat nanti situasinya," jelasnya.
Lalu apakah pembentukan satuan pengamanan polisi khusus bandara itu inisiatif Polri atau usulan pemerintah setempat, menurut Agus bisa dua-duanya. Bisa Pemda atau pengelola bandara mengajukan atau inisiatif Polri. "Ya tergantung situasi di sana, kita lihat nanti," terangnya. (fat/jpnn)
JAKARTA - Markas Besar Kepolisian Republik Indonesia memberi sinyal menyetujui jika pemda atau pihak Angkasa Pusar II mengusulkan pembentukan satuan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Polda Jawa Barat Gagalkan Peredaran 1 Juta Butir Obat Keras Ilegal
- PPPK 2024 Tahap II: Kaltim Siapkan 9.195 Formasi, Ada Syarat Umum & Khusus Bagi Pelamar
- Ratusan Polisi Bersiaga Amankan Wisuda di Kampus Unpar Bandung Pascateror Bom
- Polisi Gerebek Kampung Narkoba di Banyuasin, 8 Orang Ditangkap
- Kinerja Transparan, Pemkab Bekasi Raih Predikat Kabupaten Informatif
- Pemda Mengasumsikan 2025 Masih Ada Honorer, Gaji Jangan Lagi 3 Bulan Sekali