Mabes Polri Diminta Tak Tutup Mata soal Aspirasi di Sumbar
Terkait Tuntutan Pencopotan Kapolda
Kamis, 07 Maret 2013 – 23:02 WIB
Karenanya Neta menegaskan, kelambanan elit-elit Polri dalam merespon aspirasi rakyat di daerah terkadang membuat rakyat marah dan melakukan aksi anarkis. "Saya pikir, ini sudah sepatutnya menjadi perhatian elit-elit di Mabes Polri tanpa harus menunggu aspirasi itu sampai ke meja Kapolri," ujar Neta.
Baca Juga:
Meski demikian IPW juga mendesak para wakil rakyat asal Sumbar untuk segera menyampaikan aspirasi itu secara resmi kepada Kapolri Jenderal Timur Pradopo. "Sebelum terjadi amuk massa di Sumatera Barat," ujarnya.(fas/jpnn)
JAKARTA - Ketua Presidium Indonesia Police Watch (IPW), Neta S Pane, menyesalkan Mabes Polri yang tak reponsif terhadap tuntutan masyarakat Sumatera
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mendes PDT Yandri Susanto Lihat Potensi Besar Desa Ada di Sini
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- Tingkatkan Bantuan Pengamanan, PTPN IV Jalin MoU dengan Polda Sumut
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Pertamina Patra Niaga Uji Penggunaan Bioethanol E10 Bersama Toyota dan TRAC
- Polisi yang Ditembak Mati Rekan Sendiri Dapat Kenaikan Pangkat Anumerta dari Kapolri